Monday, June 29, 2020

Revival : Your understanding being enlighten

Sarapan pagi yang lazat dan enak yang disediakan untuk kita semua. Ayuh kita menjamu selera bersama sajian surgawi ini.
🍳 🍳 🍉 🍆 🍇 🍈 🍐 🍑 🍄 🍎 🍏 🍌 🍦 🍧 🍨 🌭 🍟 🍔 🥓 🍱 🍣


Revival : Your understanding being enlightened 

Ephesians 1:18  the eyes of your understanding being enlightened; that you may know what is the hope of His calling, what are the riches of the glory of His inheritance in the saints,

Efesus 1:18 (TB)  Dan supaya Ia menjadikan mata hatimu terang, agar kamu mengerti pengharapan apakah yang terkandung dalam panggilan-Nya: betapa kayanya kemuliaan bagian yang ditentukan-Nya bagi orang-orang kudus,


Shalom dan salam Revival kepada saudara dan saudari sekalian. Hari yang ke #181. Tahukah anda bahawa kita harus mengerti pengharapan yang sudah kita miliki di dalam Yesus? "Di dalam Alkitab, hati merupakan pusat dan inti kehidupan yang paling dalam".  Hanya jika Allah menjelaskan kepada kita barulah kita dapat mengetahui apa yang Ia ingin kita ketahui. Pengharapan apakah yang terkandung dalam panggilan-Nya. Pengharapan di dalam Alkitab adalah kepastian mutlak tentang masa depan yang cemerlang. Betapa kayanya kemuliaan bagian yang ditentukan-Nya bagi orang-orang kudus. 

☕ 🍞 Orang-orang yang telah membuka mata hati mereka dan memiliki sedikit pengertian mengenai perkara-perkara Allah, perlu lebih dan lebih diterangi lagi, sehingga pengetahuan mereka menjadi lebih jelas, terang, dan teruji di dalam pengalaman. Orang-orang Kristian tidak boleh hanya berpuas diri dengan hanya memiliki rasa kasih, tetapi mereka juga harus berusaha keras untuk memiliki pengertian yang jelas. Mereka harus berkeinginan keras menjadi orang Kristian yang berpengertian dan bijaksana. Kekristenan merupakan panggilan kita. Allah telah memanggil kita untuk itu, dan kerana alasan itulah kita dipanggil-Nya. Terdapat suatu pengharapan di dalam panggilan ini, sebab siapa yang berhubungan dengan Allah berhubungan atas dasar kepercayaan. Dan merupakan suatu hal yang sangat diinginkan untuk mengetahui apa yang menjadi pengharapan dalam panggilan kita. Memiliki pengetahuan mengenai hak-hak istimewa yang sangat besar dari umat Allah dan pengharapan-pengharapan yang mereka peroleh dari Allah, serta pengetahuan yang berkenaan dengan dunia sorgawi, semua ini dapat mendorong kita untuk rajin dan sabar dalam menapak perjalanan hidup Kekristenan. Kita harus mengusahakannya dan berdoa dengan sungguh-sungguh untuk memperoleh pengertian mendalam yang lebih jelas serta pengenalan yang lebih penuh mengenai tujuan-tujuan besar pengharapan orang Kristian.

👉🏼 Untuk terus mengerti dan memahami pengharapan yang terkandung di dalam panggilan kita, marilah kita belajar mengenal sebanyak mungkin tentang Allah Bapa, melalui pembacaan firman, merenungkannya, dan berdoa, supaya kita menjadi sangat bergairah dan rindu untuk berada di sana. Yang pasti, pengharapan yang terkandung di dalam panggilan-Nya tidak mengecewakan kerana pengharapan itu adalah sauh yang kuat dan aman bagi jiwa kita. Sudahkah kita mengerti akan pengharapan itu? Apakah respon anda hari ini...?

You are the revivalist...! 
#SpreadRevival #GreaterMovement 

Tuhan Memberkati...!

In His Majestic service,

†_=ShErKaRL KuGaN=_†
TFGM's Daily Devotion 
http://sherkarl.blogspot.com

** Selain daripada membaca renungan ini, saya menyarankan agar anda juga mengaji, merenungkan serta menggali lebih dalam Firman Tuhan. Jika kamu diberkati lewat perkongsian ini, maka jadilah saluran berkat bagi mereka yang lain dengan mengongsikan berkat ini.**

No comments: