Thursday, February 10, 2022

Revival : The love of money

Sarapan pagi yang lazat dan enak yang disediakan untuk kita semua. Ayuh kita menjamu selera bersama sajian surgawi ini.
🍳 🍳 🍉 🍆 🍇 🍈 🍐 🍑 🍄 🍎 🍏 🍌 🍦 🍧 🍨 🌭 🍟 🍔 🥓 🍱 🍣


Revival : The love of money 


Ecclesiastes 5:10 He who loves silver will not be satisfied with silver; Nor he who loves abundance, with increase. This also is vanity.

Pengkhotbah 5:10 (AVB) Pencinta wang tidak akan puas dengan wang dan begitu jugalah pencinta kelimpahan tidak akan puas dengan pendapatannya. Ini juga kesia-siaan.


Shalom dan salam Revival kepada saudara dan saudari sekalian. Hari yang ke #41. Tahukah anda bahawa seseorang yang mencintai wang dan kekayaan tidak akan pernah puas dengan apa yang dimiliki olehnya? Wang dan harta yang berlimpah-limpah tidak dapat memberi arti kepada hidup dan dengan demikian tidak dapat mendatangkan kebahagiaan sejati.


🍞 ☕ Salomo sudah menunjukkan sia-sianya kesenangan, kegembiraan, dan pekerjaan-pekerjaan yang baik, kehormatan, kekuasaan, dan martabat rajawi. Dan ada banyak orang duniawi yang tamak yang akan setuju dengannya, dan berbicara dengan merendahkan tentang hal-hal ini seperti dia. Tetapi wang, menurutnya, adalah hal yang penting, dan kalau saja ia dapat cukup memilikinya, ia akan bahagia. Ini adalah kesalahan yang diserang Salomo, dan berusaha diluruskannya, dalam ayat-ayat ini. Ia menunjukkan bahwa ada banyak kesia-siaan dalam kekayaan yang besar, dan keinginan mata terhadapnya, sama seperti ada banyak kesia-siaan dalam keinginan daging dan keangkuhan hidup. Dan orang tidak dapat membuat dirinya berbahagia dengan menimbun harta, sama seperti dengan membelanjakannya.

👉🏼 Memiliki harta dan kekayaan bukanlah satu dosa atau kesalahan. Tetapi cinta akan wang akan melahirkan segala macam kejahatan. Orang sanggup bunuh membunuh, menipu, menjadi scammer dan macam macam lagi kerana kerakusan manusia. Dosa ketamakan menekankan pada sikap ingin memperoleh kekayaan sebanyak-banyaknya. Sikap ini menyebabkan anak Tuhan terikat dengan keinginan mencari kepuasan secara fisik saja dan melupakan Tuhan sang pemberi berkat. Akibatnya, orang Kristen kehilangan berkat yang sesungguhnya yaitu berkat secara rohani. Bagaimana dengan kita...? Apakah respon kita hari ini...?


You are the revivalist...! 
#SpreadRevival #GreaterMovement 

Tuhan Memberkati...!

In His Majestic service,

†_=ShErKaRL KuGaN=_†
TFGM's Daily Devotion 
http://sherkarl.blogspot.com

** Selain daripada membaca renungan ini, saya menyarankan agar anda juga mengkaji, merenungkan serta menggali lebih dalam Firman Tuhan. Jika kamu diberkati lewat perkongsian ini, maka jadilah saluran berkat bagi mereka yang lain dengan mengongsikan berkat ini.**

No comments: