Wednesday, August 5, 2020

Revival : Having Faith and a Good Conscience

Sarapan pagi yang lazat dan enak yang disediakan untuk kita semua. Ayuh kita menjamu selera bersama sajian surgawi ini.
🍳 🍳 🍉 🍆 🍇 🍈 🍐 🍑 🍄 🍎 🍏 🍌 🍦 🍧 🍨 🌭 🍟 🍔 🥓 🍱 🍣


Revival : Having Faith and a Good Conscience 


1 Timothy 1:19 having faith and a good conscience, which some having rejected, concerning the faith have suffered shipwreck,

1 Timotius 1:19 (TB) Beberapa orang telah menolak hati nuraninya yang murni itu, dan karena itu kandaslah iman mereka, 


Shalom dan salam Revival kepada saudara dan saudari sekalian. Hari yang ke #218. Tahukah anda bahawa kita harus memiliki hati nurani yang murni? Paulus berkali-kali mengingatkan Timotius terhadap kemungkinan terjadinya kemurtadan. Hati nurani di dalam surat I Timotius berarti kesedaran yang mendasari terwujudnya perilaku yang sesuai dengan etika Kristian.

☕ 🍞 Seluruh amanat Injil merangkumi doktrin dan ketaatan terhadap doktrin tersebut. Iman ialah apa yang kita yakini tentang Kristus dan nurani yang murni ialah tidak mengizinkan nurani dikotori dengan kebiasaan-kebiasaan berdosa yang bertentangan dengan doktrin. Jika doktrin yang benar tidak ditaati, maka sesungguhnya doktrin tersebut ditolak dan menjadi "iman yang mati," dan manusiapun kandas. Dengan menyesuaikan doktrin itu dengan kebiasaan hidup mereka yang berdosa, orang-orang ini kemudian mengajarkan doktrin yang palsu. Oleh kerana itu John Calvin, seorang ahli Teologi pernah mengatakan, "Terdapat bahaya bahwa iman ditenggelamkan oleh nurani yang jahat, seperti sebuah kisaran air di tengah laut yang tertimpa badai." Kita harus memegang teguh iman dan hati nurani yang murni. Orang-orang yang menyingkirkan hati nurani yang baik akan segera mengalami iman yang kandas.

👉🏼 Marilah kita hidup sesuai dengan petunjuk dan arahan hati nurani yang telah dicerahi dan diperbaharui, serta hidup dengan hati nurani yang murni, hati nurani yang tidak dirosakkan oleh kejahatan atau dosa. Inilah cara untuk menjaga iman kita tetap sehat. Kita harus memperhatikan iman kita dan juga hati nurani, seiring dengan firman Tuhan, merenungkannya dan juga melakukan apa yang dinyatakan oleh firman Tuhan. Apakah respon anda hari ini...?


You are the revivalist...! 
#SpreadRevival #GreaterMovement 

Tuhan Memberkati...!

In His Majestic service,

†_=ShErKaRL KuGaN=_†
TFGM's Daily Devotion 
http://sherkarl.blogspot.com

** Selain daripada membaca renungan ini, saya menyarankan agar anda juga mengaji, merenungkan serta menggali lebih dalam Firman Tuhan. Jika kamu diberkati lewat perkongsian ini, maka jadilah saluran berkat bagi mereka yang lain dengan mengongsikan berkat ini.**

No comments: